Tempat Angker Di Bandung

Tempat Angker Di Bandung – Bandung terkenal akan wisata alam dan juga banyak wisata kuliner yang membuat banyak orang dari berbagai daerah. Namun, siapa yang menyangka bahwa Kota yang satu ini juga memiliki beberapa tempat yang menyimpan cerita mistis di dalamnya. Ini dia beberapa tempat yang di kabarkan angker dan kerap terdapat penampakan.

tempat angker di bandung

 

Tempat Angker Di Bandung, Villa Isola

yang pertama adalah Villa yang berada dekat dengan slaah satu PTN yang ada di bandung. Struktur bangunan yang dibangun pada tahun 1932 ini memiliki kisah mistik sejak sang pemilik mengalami kecelakaan pesawat. bangunan yang mulanya sangat megah ini kini nampak horror. Konon, warga sekitar kerap kali melihat penampakan orang asing yang sedang menari. Begitupun dengan mahasiswa yang melewati tempat ini jika lebih dari waktu magrib biasanya mereka juga di perlihatkan sosok noni belanda yang sedang mengawasi mereka.

Museum Pos Indonesia

Salah satu bangunan bersejarah yang terletak di Jalan Cilaki ini punya bangunan khas Belanda. Museum satu ini memiliki banyak patung yang menyerupai orang – orang tempo dulu dan juga banyak koleksi stempel pos, dan pastinya materai dari waktu ke waktu. Tempat yang pernah di sambangi oleh vlogger terkenal yang sering membahas hal yang berbau mistis pun mengatakan bahwa benar tempat ini berhantu dan juga kerap kali menampakkan eksistensinya pada pengunjung ataupun pekerja disana.

Tempat Angker Di Bandung Medical Center (BMC)

Selanjutnya, ada salah satu Tempat wisata mistis ini adalah sebuah gedung rumah sakit yang sudah tak terpakai. Gedung yang biasa disebut BMC ini terletak tidak jauh dari Lapangan Gasibu, tepatnya di belakang Taman Panata Yudha. Gedung ini merupakan bekas peninggalan kolonial Belanda yang sudah tak terpakai dan ditinggalkan sejak puluhan tahun lalu karena masalah manajemen internalnya.

Nggak heran suasana di rumah sakit terbengkalai ini begitu angker. Jika kamu ingin klik disini mengunjungi tempat yang sqatu ini, kamu bisa di pandu oleh kuncen di tempat itu dengan membayar seiklasnya. Gedung terbengkalai di bandung itu kini sudah beralih fungsi dan di bangun menjadi rumah sakit yang baru dan di perkirakan akan segera beroperasi kembali.

Gua Belanda dan Gua Jepang

Selanjutnya ada sebuah gua yang berlokasi di TAHURA, Dago. Lokasi bersejarah ini kerap kali di jadikan tempat untuk uji nyali ataupun wisata sejarah. Banyak kisah seram di bandung yang beredar di balik Gua ini. Salah satunya adalah pantangan menyebutkan kata ‘lada’ yang konon akan membuat marah penghuni di tempat itu. Serta, banyaknya pengalaman horor seperti terlihat adanya aliran darah segar yang terlihat di ruang tahanan Gua belanda.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

RELATED POST

legenda urban paling menyeramkan dari seluruh dunia

legenda urban paling menyeramkan dari seluruh dunia - Setiap negara bagian memiliki legenda urbannya sendiri. Sementara Slot Rtp beberapa cerita,…

Aka Manto Hantu Yang Menghantui Toilet Tua Sekolah Di Jepang

Aka Manto adalah legenda urban berasal Jepang. Aka Manto digambarkan menjadi pembunuh berantai atau hantu yang menghantui toilet tua di…

Tempat Paling Angker Di Dunia

Tempat Paling Hancur Di Dunia Kita semua ingin pergi berlibur sbobet untuk mengalami hal-hal yang aneh dan indah. Dan apa…

3 Cerita Horror Universitas yang Melegenda di Indonesia

3 Cerita Horror Universitas yang Melegenda di Indonesia 3 Cerita Horror Universitas yang Melegenda di Indonesia - Indonesia dengan bentangan…